Cegah Abrasi, Kementerian LHK Rehabilitasi Mangrove di Pesisir Indramayu dan Cilacap

Humas Kementerian Lingkungan Hidup, Jurnalis
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung (BPDASHL) Cimanuk Citanduy melaksanakan Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RHL) mangrove di Kabupaten Indramayu dan Cilacap.
 
Mangrove atau hutan bakau merupakan ekosistem yang menyediakan banyak manfaat baik untuk lingkungan maupun manusia salah satunya mencegah terjadinya abrasi dan intrusi air laut. Tanaman mangrove juga merupakan habitat dan sumber makanan bagi berbagai hewan seperti kepiting dan udang. (Foto: Twitter @KementerianLHK)
 

Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung (BPDASHL) Cimanuk Citanduy melaksanakan Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RHL) mangrove di Kabupaten Indramayu dan Cilacap.
 
Mangrove atau hutan bakau merupakan ekosistem yang menyediakan banyak manfaat baik untuk lingkungan maupun manusia salah satunya mencegah terjadinya abrasi dan intrusi air laut. Tanaman mangrove juga merupakan habitat dan sumber makanan bagi berbagai hewan seperti kepiting dan udang. (Foto: Twitter @KementerianLHK)
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya