Kebakaran melanda pemukiman padat penduduk di kawasan Kampung Bali, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Senin (2/7/2012) pagi. Belasan mobil pemadam kebakaran dari Sudin Pemadam Kebakaran Jakarta Pusat dikerahkan untuk menjinakkan "si jago merah." Belum diketahui penyebab kejadian maupun korban jiwa atau luka akibat musibah tersebut.
Kebakaran melanda pemukiman padat penduduk di kawasan Kampung Bali, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Senin (2/7/2012) pagi. Belasan mobil pemadam kebakaran dari Sudin Pemadam Kebakaran Jakarta Pusat dikerahkan untuk menjinakkan "si jago merah." Belum diketahui penyebab kejadian maupun korban jiwa atau luka akibat musibah tersebut.