Mantan Ibu Negara Ani Yudhoyono terlihat sudah diperbolehkan jalan-jalan di sekitar RS National University Hospital (NUH), Singapura, menggunakan kursi roda. Tampak mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan sang menantu, Annisa Pohan, ikut mendampingi.
Mantan Ibu Negara Ani Yudhoyono terlihat sudah diperbolehkan jalan-jalan di sekitar RS National University Hospital (NUH), Singapura, menggunakan kursi roda. Tampak mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan sang menantu, Annisa Pohan, ikut mendampingi.