Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi masih menetapkan status siaga pada Gunung Agung dan merekomendasikan masyarakat untuk tidak berada di radius hingga 7,5Km menyusul terjadinya letusan pada Selasa (21/11) pukul 17.05 WITA dengan ketinggian asap mencapai 700 meter.
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi masih menetapkan status siaga pada Gunung Agung dan merekomendasikan masyarakat untuk tidak berada di radius hingga 7,5Km menyusul terjadinya letusan pada Selasa (21/11) pukul 17.05 WITA dengan ketinggian asap mencapai 700 meter.