Kondisi JPO tersebut menyebabkan kurangnya rasa nyaman bagi para pejalan kaki yang menggunakannya, terutama saat hujan tiba.