Waduk Melati Belum Tersentuh Normalisasi

Dede Kurniawan, Jurnalis
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB

Anak-anak melakukan aktivitas bermain di Waduk Melati, Jalan Kebon Kacang, Jakarta Pusat, Jumat (15/11/2013). Kondisi Waduk Melati tampak dangkal terendap oleh lumpur dan sampah, padahal normalisasi Waduk Melati ditargetkan selesai akhir tahun 2013 ini. Kendati demikian, hingga kini waduk itu masih tak terawat, endapan lumpur belum dikeruk, airnya pun berwarna hitam.

Anak-anak melakukan aktivitas bermain di Waduk Melati, Jalan Kebon Kacang, Jakarta Pusat, Jumat (15/11/2013). Kondisi Waduk Melati tampak dangkal terendap oleh lumpur dan sampah, padahal normalisasi Waduk Melati ditargetkan selesai akhir tahun 2013 ini. Kendati demikian, hingga kini waduk itu masih tak terawat, endapan lumpur belum dikeruk, airnya pun berwarna hitam.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya