Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Jaya 2025

Aldhi Chandra Setiawan, Jurnalis
Senin 17 November 2025 22:22 WIB
JAKARTA - Sejumlah personel Satlantas Polda Metro Jaya mengikuti apel gelar pasukan Operasi Zebra Jaya 2025 di Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin (17/11/2025).
 
Polda Metro Jaya menggelar apel gelar pasukan dalam rangka Operasi Zebra Jaya 2025  dengan melibatkan 2.939 personel selama kurang lebih 14 hari, mulai dari 17 hingga 30 November 2025.
 
Operasi Zebra Jaya bertujuan menurunkan pelanggaran, mengurangi kecelakaan, dan meningkatkan kedisiplinan masyarakat dalam berlalu lintas.

JAKARTA - Sejumlah personel Satlantas Polda Metro Jaya mengikuti apel gelar pasukan Operasi Zebra Jaya 2025 di Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin (17/11/2025).
 
Polda Metro Jaya menggelar apel gelar pasukan dalam rangka Operasi Zebra Jaya 2025  dengan melibatkan 2.939 personel selama kurang lebih 14 hari, mulai dari 17 hingga 30 November 2025.
 
Operasi Zebra Jaya bertujuan menurunkan pelanggaran, mengurangi kecelakaan, dan meningkatkan kedisiplinan masyarakat dalam berlalu lintas.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya