Stok BBM Langka, Petugas SPBU Swasta Cari Tambahan dengan Berjualan di Pinggir Jalan

Arif Julianto/okezone, Jurnalis
Jum'at 19 September 2025 19:03 WIB
JAKARTA - Petugas SPBU menjajakan minuman dan makanan kecil  di depan SPBU Shell, Jalan Gunung Sahari, Jakarta Pusat,  Kamis (18/9/2025). Dampak kelangkaan stok BBM di SPBU swasta seperti di Shell, memaksa petugas menjajakan minuman dan makanan di pinggir jalan untuk mengisi kekosongan pekerjaan serta untuk menambah pemasukan keuangan SPBU. 

JAKARTA - Petugas SPBU menjajakan minuman dan makanan kecil  di depan SPBU Shell, Jalan Gunung Sahari, Jakarta Pusat,  Kamis (18/9/2025). Dampak kelangkaan stok BBM di SPBU swasta seperti di Shell, memaksa petugas menjajakan minuman dan makanan di pinggir jalan untuk mengisi kekosongan pekerjaan serta untuk menambah pemasukan keuangan SPBU. 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya