Potret Pencarian Korban Bencana Longsor di Sukabumi

Antara Foto, Jurnalis
Sabtu 07 Desember 2024 18:42 WIB
SUKABUMI - Sejumlah personel SAR gabungan membawa kantong berisi jenazah korban bencana longsor saat pencarian di Kampung Cisarakan, Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Sabtu (7/12/2024). 
 
Komandan Tim Operasi Basarnas Fajar Laksana Ginting menyatakan musibah tanah longsor yang melanda Kampung Cisarakan RT 22/09, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi pada Rabu (4/12) menyebabkan lima korban jiwa tertimbun longsor, dan kelimanya telah ditemukan.
 
ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya/aww.

SUKABUMI - Sejumlah personel SAR gabungan membawa kantong berisi jenazah korban bencana longsor saat pencarian di Kampung Cisarakan, Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Sabtu (7/12/2024). 
 
Komandan Tim Operasi Basarnas Fajar Laksana Ginting menyatakan musibah tanah longsor yang melanda Kampung Cisarakan RT 22/09, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi pada Rabu (4/12) menyebabkan lima korban jiwa tertimbun longsor, dan kelimanya telah ditemukan.
 
ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya/aww.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya