Timnas Spanyol U-17 Berlatih di Bali Jelang Piala Dunia U-17

Fikri Yusuf/ANTARA FOTO, Jurnalis
Jum'at 03 November 2023 18:28 WIB

Para pemain Timnas Spanyol U-17 berlatih menjelang Piala Dunia U-17 2023 di Lapangan Gelora Samudra, Badung, Bali, Jumat (3/11/2023). Timnas Spanyol U-17 akan bertanding pada grup B Piala Dunia U-17 2023 bersama Kanada, Mali dan Uzbekistan. 

ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/rwa.

Para pemain Timnas Spanyol U-17 berlatih menjelang Piala Dunia U-17 2023 di Lapangan Gelora Samudra, Badung, Bali, Jumat (3/11/2023). Timnas Spanyol U-17 akan bertanding pada grup B Piala Dunia U-17 2023 bersama Kanada, Mali dan Uzbekistan. 

ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/rwa.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya