Ari Lasso Luncurkan Single Baru Bareng Pay Burman

Rivan Awal Lingga/ANTARA FOTO, Jurnalis
Selasa 23 Mei 2023 08:52 WIB

Penyanyi Ari Lasso (tengah) didampingi musisi Pay Burman Siburian (kiri) dan pencipta lagu Faizal Lubis (kanan) memberikan keterangan pers saat peluncuran single terbaru Ari Lasso featuring Faizal Lubis di Jakarta, Senin (22/5/2023). Single terbaru berjudul Menangis Diam-diam itu diciptakan oleh Faizal Lubis yang berkolaborasi dengan Pay Burman sebagai produser dan menjadi salah satu soundtrack film berjudul Melodrama.

 

(ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/aww) (hru)

Penyanyi Ari Lasso (tengah) didampingi musisi Pay Burman Siburian (kiri) dan pencipta lagu Faizal Lubis (kanan) memberikan keterangan pers saat peluncuran single terbaru Ari Lasso featuring Faizal Lubis di Jakarta, Senin (22/5/2023). Single terbaru berjudul Menangis Diam-diam itu diciptakan oleh Faizal Lubis yang berkolaborasi dengan Pay Burman sebagai produser dan menjadi salah satu soundtrack film berjudul Melodrama.

 

(ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/aww) (hru)

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya