Potret Warga Antre Air Bersih di Sumber Mata Air Desa Kaleke Kabupaten Sigi

Mohamad Hamzah/ANTARA FOTO, Jurnalis
Jum'at 20 Januari 2023 08:40 WIB

Sejumlah warga mengambil air bersih di sumber mata air bersih di Desa Kaleke, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, Kamis (19/1/2023). Warga memanfaatkan keberadaan sumber mata air bersih tersebut untuk kebutuhan minum dan memasak sementara itu pemerintah menargetkan 100 persen rumah tangga memiliki akses air minum layak pada 2024, termasuk 15 persen akses air minum aman. 

 

(ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/YU) (hru)

Sejumlah warga mengambil air bersih di sumber mata air bersih di Desa Kaleke, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, Kamis (19/1/2023). Warga memanfaatkan keberadaan sumber mata air bersih tersebut untuk kebutuhan minum dan memasak sementara itu pemerintah menargetkan 100 persen rumah tangga memiliki akses air minum layak pada 2024, termasuk 15 persen akses air minum aman. 

 

(ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/YU) (hru)

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya