Karnaval Angso Duodi Kota Baru Jambi

Wahdi Septiawan/ANTARA FOTO, Jurnalis
Senin 21 November 2022 08:14 WIB

Peserta karnaval Angso Duo melakukan parade di kawasan Kota Baru, Jambi, Sabtu (19/11/2022) malam. Kegiatan tahunan yang digelar di kawasan perkantoran Pemerintah Kota Jambi itu diikuti ratusan peserta dari sejumlah sekolah, komunitas, dan instansi dengan menampilkan busana daur ulang dan kreasi khas daerah itu. 

 

(ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/nz) (hru)

Peserta karnaval Angso Duo melakukan parade di kawasan Kota Baru, Jambi, Sabtu (19/11/2022) malam. Kegiatan tahunan yang digelar di kawasan perkantoran Pemerintah Kota Jambi itu diikuti ratusan peserta dari sejumlah sekolah, komunitas, dan instansi dengan menampilkan busana daur ulang dan kreasi khas daerah itu. 

 

(ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/nz) (hru)

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya