Tari Gambyong Massal Peringati Hari Kartini di Monumen PETA

Irfan Anshori/ANTARA FOTO, Jurnalis
Jum'at 22 April 2022 10:31 WIB

Seniman wanita membawakan tari Gambyong Paraenom saat pagelaran Tari Gambyong Massal di Monumen PETA Blitar, Jawa Timur, Kamis (22/4/2022). Selain untuk memperingati Hari Kartini, tari gambyong massal yang diikuti oleh sekitar 80 orang penari yang terdiri dari siswi tingkat SMP, seniman wanita, dan masyarakat umum tersebut juga bertujuan untuk mengkampanyekan budaya melalui tari. 

 

(ANTARA FOTO/Irfan Anshori/foc) (hru)

Seniman wanita membawakan tari Gambyong Paraenom saat pagelaran Tari Gambyong Massal di Monumen PETA Blitar, Jawa Timur, Kamis (22/4/2022). Selain untuk memperingati Hari Kartini, tari gambyong massal yang diikuti oleh sekitar 80 orang penari yang terdiri dari siswi tingkat SMP, seniman wanita, dan masyarakat umum tersebut juga bertujuan untuk mengkampanyekan budaya melalui tari. 

 

(ANTARA FOTO/Irfan Anshori/foc) (hru)

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya