Kalimalang Dijadikan Wisata Air, Begini Progresnya

Fakhri Hermansyah/ANTARA FOTO, Jurnalis
Rabu 05 Januari 2022 08:57 WIB

Foto udara pembangunan proyek revitalisasi wisata air zona selebrasi di Kalimalang, Bekasi, Jawa Barat, Selasa (4/1/2022). Progres Pembangunan wisata air yang telah mencapai 40 persen tersebut akan dilanjutkan kembali pada tahun ini setelah sempat tersendat akibat adanya pembangunan tol Becakayu (Bekasi Cawang Kampung Melayu) seksi 2A. 

 

(ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah/tom)

Foto udara pembangunan proyek revitalisasi wisata air zona selebrasi di Kalimalang, Bekasi, Jawa Barat, Selasa (4/1/2022). Progres Pembangunan wisata air yang telah mencapai 40 persen tersebut akan dilanjutkan kembali pada tahun ini setelah sempat tersendat akibat adanya pembangunan tol Becakayu (Bekasi Cawang Kampung Melayu) seksi 2A. 

 

(ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah/tom)

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya