Bangunan di Atas Saluran Air Kemang Dibongkar

MPI, Jurnalis
Sabtu 27 November 2021 14:26 WIB

Pekerja membongkar bangunan yang berdiri di atas saluran air di Kemang Utara, Bangka, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Sabtu (27/11/2021). Sejumlah bangunan yang berdiri di atas saluran air dan diduga penyebab banjir di Jalan Kemang Utara, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan akhirnya dibongkar sejak Kamis (25/11/2021) lalu, setelah Wali Kota Jakarta Selatan, Munjirin mengatakan, pihaknya sudah melayangkan surat pemberitahuan pembongkaran kepada pemilik bangunan tersebut dan pemilik bangunan menyatakan akan membongkar sendiri bangunannya.

 

(FOTO: MPI/FAISAL RAHMAN)

 

Pekerja membongkar bangunan yang berdiri di atas saluran air di Kemang Utara, Bangka, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Sabtu (27/11/2021). Sejumlah bangunan yang berdiri di atas saluran air dan diduga penyebab banjir di Jalan Kemang Utara, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan akhirnya dibongkar sejak Kamis (25/11/2021) lalu, setelah Wali Kota Jakarta Selatan, Munjirin mengatakan, pihaknya sudah melayangkan surat pemberitahuan pembongkaran kepada pemilik bangunan tersebut dan pemilik bangunan menyatakan akan membongkar sendiri bangunannya.

 

(FOTO: MPI/FAISAL RAHMAN)

 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya