Ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Rakyat Lampung Peduli Rohingya melakukan aksi di Tugu Adipura, Lampung, baru-baru ini. Mereka menggalang dana dan membacakan pernyataan sikap terkait insiden kekerasan terhadap etnis Rohingya di Myanmar. Para pengunjuk rasa mengenakan pakaian hitam sebagai simbol duka.
Ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Rakyat Lampung Peduli Rohingya melakukan aksi di Tugu Adipura, Lampung, baru-baru ini. Mereka menggalang dana dan membacakan pernyataan sikap terkait insiden kekerasan terhadap etnis Rohingya di Myanmar. Para pengunjuk rasa mengenakan pakaian hitam sebagai simbol duka.