Wakil Gubernur DKI Jakarta, Rano Karno, menceritakan pengalamannya dalam menurunkan berat badan hingga 7 kilogram sejak menjabat.
Pria yang akrab disapa "Si Doel" ini mengungkapkan bahwa penurunan berat badannya merupakan hasil dari penerapan diet intermittent fasting.