Nadeo Argawinata optimistis gabung Timnas Indonesia asuhan Patrick Kluivert | OKEZONE FLASH

Kemas Nurrachman , Jurnalis
Kamis 13 Februari 2025 19:10 WIB

Nadeo Argawinata tampak optimistis bakal dipanggil Patrick Kluivert masuk dalam Timnas Indonesia meski gawangnya rajin kebobolan.
 
Dalam laga Borneo FC kontra Malut United pada 10 Februari silam, dia harus kebobolan tiga gol. Menariknya lagi, pertandingan itu ditonton langsung oleh asisten pelatih Timnas, Denny Landzaat dan Alex Pastoor.
 
Meski kebobolan, Nadeo Argawinata tetap optimistis masuk Timnas Indonesia karena sudah memberikan penampilan terbaik. Dia juga menilai, pelatih akan cukup fair menilai penampilan setiap pemain.
 
Host: Kemas Irawan
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya