Mendagri Umumkan Pilkada Serentak 27 November Libur Nasional

Binti Mufarida, Jurnalis
Jum'at 22 November 2024 17:43 WIB

Mendagri, Tito Karnavian mengumumkan tanggal 27 November 2024 yang merupakan hari pencoblosan Pilkada 2024 sebagai libur nasional. 
 
Tito mengatakan keputusan tersebut berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2024. Tito pun mengatakan keputusan tersebut sudah ditandatangani oleh Presiden Prabowo sejak 21 November 2024.
 
Reporter : Binti Mufarida
Produser : Febry Rachadi
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya