Penerapan Garuda ID Dapat Cegah Calo Tiket dan Tingkatkan Keamanan Suporter

Andri Bagus Syaeful, Jurnalis
Jum'at 15 November 2024 19:06 WIB

Penerapan Garuda ID berjalan efektif dalam laga Timnas Indonesia melawan Jepang di fase Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Jumat (15/11). 
 
Terlihat antrean suporter cukup kondusif karena penerapan alur masuk suporter ke stadion berjalan lancar meskipun ada tahapan pengecekan tiket dan Garuda ID.
 
Sementara, Direktur PT GSI tetap akan melakukan evaluasi agar penggunaan Garuda ID lebih maksimal lagi ke depan.
 
Reporter: Andri Bagus Syaeful
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya