Cagub-Cawagub Jabar Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie Temui Anies Baswedan, Minta Dukungan?

Ari Sandita, Jurnalis
Kamis 14 November 2024 21:23 WIB

Pasangan Cagub-cawagub Jabar, Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie menemui mantan Gubernur Jakarta, Anies Rasyid Baswedan di Pendopo Anies Baswedan, Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Kamis (14/11).
 
Keduanya mengaku mendapatkan pencerahan atas pertemuan tersebut sebagai bekal di Pilkada Jabar 2024.
 
Ahmad Syaikhu mengaku banyak belajar dari pengalaman yang telah disampaikan Anies kala memimpin Jakarta. Sementara, Anies pun mendoakan keberhasilan pasangan Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie di Pilkada Jabar 2024.
 
Reporter: Ari Sandita
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya