Briptu Yasinta dari NTMC Polri memberikan informasi terkait arus lalu lintas di Jalan MT Haryono, Jakarta Selatan, Selasa (12/11/2024) pagi. Terpantau, arus lalu lintas pada pagi hari mengalami perlambatan kecepatan di Tol Dalam Kota, dari arah Grogol menuju Slipi. Sementara untuk arah sebaliknya dari Cawang menuju Slipi terpantau kondusif-lancar.
Liputan: Maruf El Rumi