Wapres Gibran Gelar Pertemuan dengan PM Singapura di Plataran Hutan Kota, Bahas Apa?

Binti Mufarida, Jurnalis
Rabu 06 November 2024 16:50 WIB

Wapres Gibran Rakabuming Raka bertemu dengan Perdana Menteri (PM) Singapura Lawrence Wong di Pelataran Hutan Kota, Jakarta Pusat, Rabu (6/11/2024). Wapres Gibran ditemani oleh Wamenlu Arrmanatha Nasir. 
 
Gibran langsung mengajak PM Lawrence untuk masuk ke Hutan Kota untuk melanjutkan pertemuan bilateral. Sebelumnya, PM Lawrence juga telah bertemu dengan Presiden Prabowo di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (6/11) pagi.
 
Reporter: Binti Mufarida
 
 
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya