Menang Telak atas Marseille, PSG Pimpin Klasemen Sementara Liga Prancis

Togi Sinaga, Jurnalis
Rabu 30 Oktober 2024 10:32 WIB

Paris Saint Germain (PSG) mengalahkan Marseille tiga gol tanpa balas dalam duel Le Classique pada pekan ke-9 Liga Prancis di Stadion Velodrome, Marseille, Senin dini hari WIB. 
 
Kemenangan ini membawa PSG memimpin klasemen sementara dengan 23 poin, sementara Marseille berada di posisi ketiga dengan 17 poin.
 
 
Host: Togi Sinaga

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya