Seram! Banyak Zombie Berkeliaran di Kawasan Santiago Chile

Galuh Pandu, Jurnalis
Minggu 27 Oktober 2024 09:43 WIB

Warga Santiago berpartisipasi untuk mengikuti Zombie Walk, Minggu (20/10/2024). Peserta berdandan seram dan berjalan-jalan di pusat Kota Santiago. Tampak peserta ini berdandan seperti pasien di rumah sakit yang dilumuri darah dan membawa infusan.
 
Salah satu peserta ini berdandan cukup unik, pasalnya ia berdandan dengan kepalanyanya yang kecil serta tangannya yang besar dengan menggunakan kemeja putih beserta jas dan celana belang-belang.
 
Dalam acara ini, para peserta mengenakan kostum dan dandanan seram serta berjalan-jalan di pusat kota. Suasana jalanan Kota Santiago yang di penuhi oleh zombie.
 
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya