Jelang Akhir Masa Jabatan Kabinet Indonesia Maju, Bahlil: Saya Kerja Terus

Atikah Umiyani, Jurnalis
Senin 14 Oktober 2024 18:53 WIB

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia buka-bukaan tugas yang dilakukannya menjelang akhir Kabinet Indonesia Maju pemerintahan Presiden Jokowi.
 
Bahlil menyebut terus bekerja membuat regulasi dan perizinan yang berkaitan dengan sektor energi Tanah Air. 
 
Reporter: Atikah Umiyani
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya