Raphael Varane Resmi Umumkan Pensiun

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Jum'at 27 September 2024 10:00 WIB

Raphael Varane resmi pensiun dari dunia sepak bola. Varane memutuskan pensiun dari lapangan hijau pada Rabu (25/9/2024). Keputusan itu diumumkan lewat unggahan di media sosial instagram miliknya.
 
Host: Nata Arman 
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya