Pramono Anung-Rano Karno Jumpa Ahok di Simpang Susun Semanggi, Jakarta

Syahreza Zanskie, Jurnalis
Jum'at 20 September 2024 14:00 WIB

Bakal calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung-Rano Karno bertemu mantan gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok di simpang susun Semanggi, Jakarta Selatan, Kamis (19/9/2024) siang. 
 
Ketiganya masih sesama kader PDIP, pertemuan tersebut masih dalam rangkaian kunjungan Pram-Rano dengan para mantan gubernur DKI Jakarta. Ahok merupakan mantan gubernur DKI yang menjabat selama tiga tahun pada 2014-2017 yang melanjutkan Jokowi usai maju Pilpres 2014.
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya