Ini Tampang IS Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan di Sumbar

Akira Aulia, Jurnalis
Selasa 17 September 2024 11:28 WIB

Polisi telah menetapkan satu orang tersangka dalam kasus tewasnya gadis penjual gorengan di Kabupaten Padang, Pariaman, Sumbar. Terduga pelaku berinisial IS (26) yang kini masih buron. 
 
Penetapan dilakukan setelah polisi berhasil mengumpulkan sejumlah bukti dan keterangan dari para saksi. IS diketahui merupakan residivis kasus pencabulan dan narkoba 
 
 
Produser: Akira AW

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya