Titik Nol Trawas, Mojokerto bisa menjadi referensi tempat berlibur saat akhir pekan. Di sini, terdapat kafe, tepatnya di Desa Duyung, Kecamatan Trawas.
Kafe ini menyuguhkan pemandangan dua gunung sekaligus di atas permadani hijau yang ditumbuhi kacang tanah.
Produser: Akira AW