Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menangkap tujuh orang pelaku kasus tindak pidana pengancaman teror kedatangan Paus Fransiskus ke Indonesia.
Petugas menyita sejumlah barang bukti, di antaranya bendera berlambang jaringan ISIS.
Produser: Reza Ramadhan