Ribuan Peserta Indonesian Idol di Surabaya Antusias Ikuti Audisi

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Senin 02 September 2024 23:22 WIB

Vokal emas melantun merdu bergantian dari bilik pre-cast Indonesian Idol XIII Audisi Surabaya. Musim ketigabelas ini mengusung tema Home of The Idols. Audisi berlangsung selama dua hari berturut-turut sejak 31 Agustus hingga 1 September 2024 di Universitas Widya Mandala (UWM) Pakuwon City Surabaya.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya