Dukun Pijat di Mojokerto Minta Petugas Damkar Lepaskan Cincin dari Jarinya

Solahudin, Jurnalis
Senin 02 September 2024 16:31 WIB

Sorang dukun pijat asal Desa Kejagan, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto, mendatangi Mako Damkar Mojokerto. Ia meminta petugas melepas cincin di jarinya.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya