Ragam ikan hias dapat ditemui di Pasar Jatinegara, Jakarta Timur. Mulai dari ikan maskoki, cupang, manfish dan masih banyak lagi. Selain beragam ikan hias yang dijual, pembeli kerap memburu ikan hias di sini karena harganya yang murah.
Produser: Akira Aulia