Mengenal Saparan, Tradisi Unik Warga Lereng Merbabu di Boyolali

Taufik Budi Nurcahyanto, Jurnalis
Kamis 15 Agustus 2024 13:30 WIB

Tradisi Saparan yang digelar setiap bulan Sapar penanggalan Jawa dengan menampilkan berbagai macam kesenian dan kirab hasil bumi warga lereng Gunung Merbabu itu sebagai bentuk wujud rasa syukur masyarakat setempat kepada Tuhan YME atas berkah kesehatan serta hasil panen warga yang melimpah.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya