Melihat Penampilan JKT 48 Guncang Panggung Sounds Fest 2024 Hari Terakhir

Annastasya Rizqa, Jurnalis
Minggu 28 Juli 2024 20:13 WIB

JKT 48 tampil di Sounds Fest 2024 hari terakhir, Minggu (28/7).
 
JKT 48 menampilkan sederet hits lagunya. Seperti Seventeen hingga Heavy Rotation. Penampilan JKT 48 membuat penonton bersemangat. Mereka antusias dan bernyanyi bersama.
 
Reporter :Annastasya
Produser: Reza Ramadhan

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya