Tiko Aryawardhana Jalani Pemeriksaan 10 Jam Terkait Dugaan Penggelapan Rp6,9 Miliar

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Jum'at 12 Juli 2024 23:47 WIB

Tiko Aryawardhana selesai diperiksa sebagai saksi di kasus dugaan penggelapan uang yang dilaporkan mantan istrinya, AW. Tiko menyebutkan persoalan yang menjeratnya itu tak ada hubungannya dengan BCL.
 
Produser : Febry Rachadi
Video Editor: Teguh Sugiarto

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya