Viral! Ditegur saat Merokok, Bule Rusak Kafe di Kuta

Indira Arri, Jurnalis
Sabtu 01 Juni 2024 11:00 WIB

Inilah video viral aksi perusakan kafe di Bali yang dilakukan WNA asal Brasil. Pelaku MPDNES (37) merusak sebuah kafe di kawasan Kuta Selatan.
 
Atas laporan pemilik kafe polisi berhasil menangkap pelaku di indekosnya.
 
Dari hasil pemeriksaan terungkap, pelaku mengamuk usai ditegur untuk tidak merokok di dalam ruangan. Saat mengamuk pelaku dalam pengaruh minuman keras.
 
Kontributor: Indira Arri
Produser: Reza Ramadhan

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya