Adu Nyentrik dan Gaya dalam Lomba Cosplay di Palembang

Bambang Irawan, Jurnalis
Jum'at 31 Mei 2024 13:00 WIB

Puluhan peserta adu nyentrik dalam lomba cosplay di sebuah mal di Palembang, Sumsel. Mereka tampil percaya dini mengenakan kostum anime Jepang, komik, film fiksi, dan game online.
 
Penampilan para peserta menuai perhatian para pengunjung mal. Para peserta merasa puas karena bisa mencurahkan ekspresi dan kreativitas bersama komunitas cosplay.
 
Kontributor: Bambang Irawan

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya