Momen Ibunda Pratama Arhan Beri Doa dan Dukungan untuk Timnas Indonesia U-23

Jemmy Hendrik, Jurnalis
Selasa 30 April 2024 14:20 WIB

Doa dan dukungan terhadap Timnas Indonesia terus diberikan oleh orang tua Punggawa Timnas, Pratama Arhan di Blora, Jawa Tengah. 
 
Ibunda Arhan berharap Timnas Indonesia menang melawan Uzbekistan. Ibunda berharap Pratama Arhan dan Timnas Indonesia mampu ampil maksimal dan menang. Sehingga, mengharumkan bangsa Indonesia di Piala Asia U-23.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya