Kereta Ekonomi Mewah untuk Mudik

Deni Irwansyah, Jurnalis
Sabtu 06 April 2024 14:00 WIB

Kereta api Majapahit relasi Pasar Senen – Malang (pp) yang menggunakan jenis kereta ekonomi Stainless Steel New Generation menjadi favorit warga untuk mudik. Kereta ini berkapasitas 80 tempat duduk dengan formasi 2-2 berhadapan atau tidak berhadapan.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya