Beberkan Malapraktik Pilpres 2024, Anies: Bansos Jadi Alat Transaksional untuk Menangkan Salah Satu Calon

Akira Aulia, Jurnalis
Rabu 27 Maret 2024 11:45 WIB

Capres nomor urut 1, Anies Baswedan menyinggung bantuan sosial (bansos) di sidang sengketa Pilpres 2024. 
 
Ia menyebut, bansos yang harusnya untuk mensejahterakan rakyat malah digunakan sebagai alat transaksional untuk memenangkan paslon pilpres tertentu.
 
Produser: Akira AW

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya