Gelombang Tinggi Terjang Pantai Selatan Gunungkidul, Wisatawan Diimbau Waspada

Kismaya Wibowo, Jurnalis
Senin 04 Maret 2024 19:27 WIB

Gelombang tinggi menerjang kawasan Pantai Selatan Gunungkidul, Yogyakarta sejak beberapa hari terakhir. Petugas mengimbau wisatawan untuk tidak bermain air di pantai dan menjauhi zona berbahaya mengingat pantai selatan Gunungkidul memiliki cekungan sehingga sangat berbahaya jika terseret ombak.
 
Kenaikan gelombang terjadi sejak tanggal 3 Maret diprediksi akan terus terjadi hingga minggu ini.
 
Kontributor: Kismaya Wibowo

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya