Es Campur Komplit Siap bikin Lidah Bergoyang

Haryanto, Jurnalis
Rabu 28 Februari 2024 15:00 WIB

Es campur komplit di sebuah kedai di Pangkal Pinang dijamin bisa bikin lidah Anda bergoyang. Es campur di sini diracik dengan berbagai macam isian yang menggiurkan. Terlebih dipadu dengan rasa durian yang membuat ketagihan.
 
Untuk satu porsi es campur komplit dibanderol dengan harga Rp10 ribu hingga Rp27 ribu.
 
Kontributor: Haryanto

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya