Jelang Lawan Vietnam, Erick Thohir Sampaikan Pesan Penting untuk Bakar Semangat Pemain Timnas Indonesia

Febry Rachadi, Jurnalis
Jum'at 19 Januari 2024 18:00 WIB

Timnas Indonesia bersiap menghadapi Vietnam dalam laga kedua babak Grup D Piala Asia 2023. Sebelum bertanding, Ketum PSSI Erick Thohir memberikan motivasi kepada skuad Garuda lewat sambungan video call.
 
Erick meminta para pemain harus memberikan yang terbaik dan tetap optimistis Timnas Indonesia bisa lolos ke babak berikutnya. Duel nanti bakal dihelat di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, pada Jumat (19/1/2024) sore waktu setempat atau 21.30 WIB.
 
Produser : Febry Rachadi

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya