Kunjungi Pasar Gede Solo, Alam Ganjar Nikmati Kuliner di Festival Jajanan UMKM

Hendra Kaswara, Jurnalis
Rabu 27 Desember 2023 20:30 WIB

Alam Ganjar disambut wisatawan yang tengah menikmati liburan di Kota Solo, Jawa Tengah. Alam Ganjar memilih Pasar Gede sebegai salah satu tujuannya karena tengah mengadakan festival jajanan UMKM.
 
Selain meminta foto bersama Alam Ganjar, banyak warga yang mendoakan keberhasilan Ganjar Pranowo menjadi Presiden di 2024 mendatang.
 
Produser: Hendra Kaswara

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya