Ponpes Nurul Firdaus Ciamis, Siapkan Terapi Jiwa untuk Caleg Gagal

Acep Muslim, Jurnalis
Kamis 07 Desember 2023 10:20 WIB

Ponpes Nurul Firdaus di Desa Kertahaja, Pamumbangan, Ciamis, siapkan terapi. Ponpes biasanya menerima puluhan caleg gagal yang depresi akibat kalah. 
 
Jelang Pileg 2024, ponpes telah menyiapkan sederet proses pemulihan. Caleg stres diterapi menggunakan metode penyembuhan hipnoterapi. Para caleg juga diberikan motivasi agar iklas menerima kekalahan.
 
Kontributor: Acep Muslim
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya