Baharkam Polri Tangkap Kapal Ikan Vietnam di Perairan Natuna, Sita 1 Ton Ikan

Gusti Yennosa, Jurnalis
Selasa 05 Desember 2023 07:30 WIB

Baharkam Mabes Polri mengamankan kapal ikan asing asal Vietnam yang melakukan pencurian ikan di Perairan Natuna, Kepri.
 
Polisi mengamankan 21 ABK, serta senjata api milik nakhoda dengan 6 amunisi. Modus yang digunakan adalah memanfaatkan cuaca buruk di Perairan Indonesia
 
Petugas juga menyita 1 ton ikan campuran hasil curian dan 1 set jaring pear trawl.
 
Kontributor: Gusti Yennosa

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya