Menu Makanan Pencegahan Stunting Kota Depok Jadi Sorotan, Hanya Berisi Tahu dan Sawi

Iyung Rizki, Jurnalis
Kamis 16 November 2023 20:15 WIB

Menu pencegahan stunting yang diberikan Pemkot Depok menuai kekecewaan masyarakat. Menu makanann tambahan hanya berisi tahu, sawi dan daging olahan.
 
Sementara Wakil ketua DPRD Kota Depok menilai menu yang diberikan tidak sesuai dengan besaran anggaran yang diberikan. Pihaknya meminta Dinkes Kota Depok mengevakuasi dan mengawasi program pencegahan stunting.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya